Tutorial Cara Membuat Aplikasi Augmented Reality (AR) Marker dan Markerless di Android Menggunakan Unity dan Vuforia SDK
Apa itu Augmented Reality ?? Mungkin Sobat tidak asing lagi dengan yang namanya Augmented Reality yang dikenal dengan singkatan bahasa Inggrisnya AR (augmented reality), yaitu teknologi yang menggabungkan benda maya dua dimensi dan ataupun tiga dimensi ke dalam sebuah lingkungan nyata. Augmented Reality Menggunkan Marker Augmented Reality Menggunkan Markerless Ok... Pada artikel kali ini saya akan berbagi sedikit tutorial bagaimana cara membuat augmented reality di perangkat mobile, khususnya dalam platform Android menggunakan marker. Langsung saja tahap yang harus dilakukan : Download dan Siapkan alat tempur: Marker disini ( marker yang digunakan dalam tutorial ini gambar bungkus rokok marlb**o) atau kalian bisa membuat marker sendiri di Vuforia Develop. Unity3D ( Versi yang digunakan dalam tutorial ini 4.3.3f1 ) Download dan instal di leptop/PC anda. Vuforia SDK ( Versi yang digunakan dalam tutorial ini vuforia-unity-android-ios-3-0-5